Full Source Code Website Dinas, Instansi Tema PLUS 1
Full Source Code Website Dinas, Instansi Tema PLUS 1
Content Management System (CMS) DATAGOE dibuat khusus untuk situs pemerintahan, yayasan, sekolah, company profile dan lain-lain. CMS ini dibangun dengan Framework Codeigniter terbaru Versi 4, dan terus melakukan update secara konsisten.
Tampilan yang tersaji pada template PLUS 1 ini membuat sebuah situs anda nampak sangat profesional, dan tentunya responsive yang dapat membuat para pengunjung semakin nyaman.
Website ini dikembangkan dengan Codeigniter Versi 4.6.10 dan akan terus diupgrade, serta menggunakan teknologi AJAX jquery dalam melakukan pemrosesan data.
Penggunaan dalam pengolaan konten dari sisi Admin juga sangat mudah dioperasikan (User Friendly) sehingga dapat dengan cepat memahami.
Log Update CMS DATAGOE Versi 3.0.3 (New):
- Perubahan form input pada foto galeri, dimana support multi upload image.
- Administrator dapat melihat jumlah postingan (berita, layanan, ebook, foto, video, dll) setiap user.
- Penambahan entity html untuk mencegah eksekusi script di modul Kritik Saran, Buku Tamu, dan Komentar Berita.
- Penambahan progress bar pada saat upload file Ebook.
- Perubahan Counter data dimana sebelumnya dibatasi 4 field, pada versi ini dibuat sesuai kebutuhan. Warna pada Box counter juga dapat disesuaikan sendiri.
- Modul Suara Anda disatukan dengan modul Kritik Saran.
- Perubahan tampilan pada form template.
- Penambahan fitur iklan (khusus tema yayasan).
- Penambahan pengelompokan berita di front end by user.
- Penambahan Google reCAPTCHA V2, Pada Login, Register, Kritik saran dan Buku Tamu, Komentar Berita
- Support 3 Level Menu.
Kami siap membantu sampai situs Anda ONLINE. Dapatkan CMS DATAGOE ASLI hanya di sini.